Wisata Hutan Pinus Mentaos Yang Menyejukan – Bagi Anda yang sedang berada di Banjarbaru, tak ada salahnya untuk mengunjungi salah satu hutan pinus dengan keasrian yang masih alami. Wisata alam tersebut bernama Hutan Pinus Mentaos. Menikmati suasana asri di hutan pinus menjadi salah satu pilihan tepat untuk mengisi waktu liburan bersama keluarga. Panorama keindahan alam yang sejuk dan menarik bisa dijadikan tempat pelarian ketika sedang merasa penat akibat kesibukan sehari hari dinaspariwisatabalangan.com.
Pesona Keindahan Hutan Pinus Mentaos
Kelurahan Mentaos ternyata menyimpan segudang rahasia keindahan alam yang sayang jika dilewatkan. Salah satu destinasi wisata alam hits yang wajib dikunjungi ketika berada di Banjarbaru ialah Hutan Pinus Mentaos. Lantas apa saja keindahan yang ditawarkan dari hutan pinus tersebut? Jawabannya ada banyak hal indah di lokasi tersebut.
Suasana panorama matahari terbit atau terbenam di lokasi tersebut terpampang dengan indah bersama semburat server kamboja warna kejinggaan di atas cakrawala. Secercah cahaya yang masuk di antara pepohonan juga menghasilkan daya tarik yang wajib dinikmati. Tak ayal, banyak sekali pengunjung yang membawa kamera untuk mengabadikan setiap momen di Hutan Pinus Mentaos. Semilir angin segar dari hutan semakin menyemarakkan suasana nyaman dan tenang.
Hutan Pinus Mentaos Juga Dikelola Dengan Baik
Hutan Pinus Mentaos juga dikelola dengan sangat baik, sehingga panorama dan keindahannya masih tetap baccarat online terjaga. Pihak pengelola wisata alam tersebut baru baru ini menambahkan beberapa spot menarik yang bisa digunakan untuk mempercantik tampilan fotografi para pengunjung. Di beberapa spot hutan juga terdapat hiasan payung kecil sederhana berwarna warni yang semakin menambah keunikan dari wisata alam yang satu ini.
Beberapa tahun belakangan, pihak pengelola bersama komunitas setempat melakukan pembenahan infrastruktur dan menambahkan fasilitas guna memberikan kenyamanan bagi para pengunjung yang mendatanginya. Selain melakukan pembenahan infrastruktur dan penambahan fasilitas, pihak pengelola juga melakukan peningkatan pelestarian hutan dan lingkungan di sepanjang area hutan pinus. Melalui hal tersebut, semakin banyak para pengunjung yang berdatangan.
Dengan dibangunnya infrastruktur serta fasilitas memadai, Hutan Pinus Mentaos menjadi destinasi wisata alam terbaik yang patut dikunjungi. Melalui pelestarian hutan telah menunjukkan adanya kontribusi besar yang bisa mendorong laju pertumbuhan ekonomi warga setempat dan dapat meningkatkan pendapatan daerah. Selain itu, adanya fasilitas tambahan memiliki tujuan untuk meyakinkan wisatawan bahwa Hutan Pinus Mentaos layak dikunjungi.
Hawa sejuk nan segar dengan perpaduan kicauan burung membuat para pengunjung semakin betah berlama lama habiskan waktu liburannya di hutan pinus ini. Bahkan di musim liburan banyak sekali wisatawan luar daerah yang berdatangan hanya untuk sekedar menghirup udara segar khas pinus. Semilir angin segar menenangkan mungkin saja tak bisa ditemui di daerah perkotaan dengan gedung gedung bertingkat dan pemukiman padat penduduk.
Di beberapa pohon Anda akan menemukan gantungan hammock milik pengunjung yang berjejeran dengan rapi. Tujuannya adalah, untuk menikmati pohon pinus rimbun yang menjulang tinggi di atas awang awang. Selain bersantai di hammock, banyak sekali pengunjung yang menghabiskan waktu di Hutan Pinus Mentaos dengan berpiknik bersama keluarga besar. Berada di bawah rindangnya pohon pinus, membuat menu santap siang semakin lezat.
Di musim penghujan, Hutan Pinus Mentaos ini memiliki jalanan yang cukup licin. Bahkan, jika Anda tak berhati hati bisa terjatuh dan membahayakan. Meski demikian, destinasi wisata alam tersebut masih dikunjungi para wisatawan yang ingin merasakan sensasi segar hutan alami. Di waktu musim hujan, pemandangan sekitar hutan akan terasa lebih sejuk dan segar. Bahkan suhu udaranya bisa sangat dingin.
Fasilitas yang Tersedia di Hutan Pinus Mentaos
Seperti yang sudah dijelaskan, Kelurahan Mentaos memiliki kawasan hutan pinus yang sangat menarik. Wisata alam tersebut bernama Hutan Pinus Mentaos. Wisata alam yang satu ini menyajikan pemandangan rimbunnya pohon pinus yang akan memberikan kesejukan bagi setiap pengunjungnya. Beberapa fasilitas yang bisa Anda dapatkan yakni spot foto, panggung kesenian, mushola, pusat kuliner, pusat cindera mata, bangku kayu, meja kayu, dan beberapa tempat berteduh.
Teruntuk Anda yang ingin bermalam di Hutan Pinus Mentaos, hal tersebut sangatlah bisa dilakukan. Pasalnya, di area tersebut juga sudah disediakan area khusus bagi para wisatawan yang ingin membangun tenda. Letak dari wisata alam ini juga lumayan jauh dari keramaian kota padat penduduk, dengan demikian Anda bisa merasakan sensasi hutan yang tenang dan masih alami. Liburan Anda pun akan semakin berkesan.
Setelah puas berjalan jalan di sekitaran area hutan pinus, Anda bisa mengisi perut dengan beragam kuliner yang dijajakan di pusat kuliner khas Banjarbaru. Pusat kuliner tersebut menyajikan kudapan lezat dengan harga yang sangat ramah dikantong. Sangat cocok untuk Anda yang ingin liburan tapi keuangan sedang menipis. Tak hanya itu, Anda juga bisa membeli beragam oleh oleh di pusat cendera mata Hutan Pinus Mentaos.
Semua fasilitas tambahan yang dibangun oleh pihak pengelola dan pemerintah setempat bertujuan untuk menarik perhatian para wisatawan untuk mengunjungi hutan pinus tersebut. Tak hanya itu, dengan mengunjungi destinasi wisata alam ini Anda bisa merasakan sensasi hutan asri sembari memanfaatkan beragam fasilitas yang sudah disediakan. Adanya fasilitas penunjang tersebut juga semakin mengakomodasi kebutuhan Anda selama liburan di sana.
Kegiatan Menarik di Hutan Pinus
Anda dapat melakukan berbagai macam kegiatan menarik saat mengunjungi wisata alam Hutan Pinus Mentaos, seperti berburu foto, berpiknik, berjalan jalan, bersantai di hammock, dan masih banyak hal lainnya. Rimbunnya tanaman pinus yang berdekatan menjadi kesempatan sangat baik bagi para pengunjung yang ingin mendirikan tenda atau memasang hammock dengan mudah. Tentunya, pohon pinus tersebut memiliki tingkat kuat beban yang tinggi.
Sejuknya hembusan udara dan suasana yang nyaman menjadikan Hutan Pinus Mentaos sebagai pilihan destinasi wisata keluarga yang sangat tepat. Puas bersantai di sekitaran area hutan, Anda bisa berpiknik dan makan bersama keluarga. Kegiatan tersebut juga bisa dijadikan sebagai ajang tukar cerita bagi sesama anggota keluarga. Melalui hal tersebut, kedekatan antar keluarga juga semakin erat.
Ketika memutuskan untuk menghabiskan malam di tempat ini, Anda bisa melihat panorama lampu kota yang bergelap di malam hari. Hal tersebut merupakan daya tarik utama yang bisa ditemukan di Hutan Pinus Mentaos. Udara malam yang sejuk dan khas hutan dapat meningkatkan kualitas tidur dan istirahat dengan sangat efektif. Sebagai tips, Anda perlu membawa beberapa baju hangat agar tak merasa kedinginan di malam hari.